Cut Maghfirah Faisal, M.Psi, Psikolog atau Psikolog Fira merupakan psikolog klinis dewasa lulusan Universitas Indonesia. Fira rutin menangani kasus-kasus masalah diri, terutama perihal kesepian, kecemasan, dan kepercayaan diri, maupun masalah relasional, baik relasi percintaan, pertemanan, maupun keluarga. Selain berpraktik sebagai psikolog klinis, Fira juga aktif mengisi berbagai event seminar, support group, dan kegiatan asesmen/rekrutmen.



Gangguan Kepribadian Hubungan Relasi Karir Kekerasan Fisik / Seksual Keluarga Masalah Diri Masalah Emosi Pengembangan Diri Perilaku Pernikahan Phobia Pranikah Suicidal Trauma


Universitas Indonesia
Sarjana Psikologi
2016

Universitas Indonesia
Magister Profesi Psikologi - Klinis Dewasa
2019


SIPP/STR
1952-20-2-2/01 24 8 2 1 20-3324453

Lama Pengalaman
2 - 4 Tahun